ASESMEN PEMBELAJARAN DALAM KURIKULUM MERDEKA
DOI:
https://doi.org/10.572349/cendikia.v2i12.4487Abstract
Sistem pendukung yang menentukan keberhasilan dalam pembelajaran salah satunya adalah asesmen. Adanya program baru merdeka belajar disertai dengan perubahan asesmen. Selain itu, Kemampuan guru dalam menyusun asesmen pembelajaran berdasarkan pendekatan yang tepat sangat diperlukan. Hal ini menjadi penting, untuk menghindari jenis asesmen pembelajaran yang monoton dan tidak kreatif dan beragam. Kurikulum merdeka adalah kurikulum yang memberikan keleluasaan untuk guru dalam memilih perangkat pembelajaran yang dianggap sesuai dengan kebutuhan dan minat peserta didik. Guru sebagai komponen utama dalam pendidikan memiliki kebebasan secara mandiri untuk menterjemahkan kurikulum sebelum dibelajarkan kepada siswa, dengan guru mampu memahami kurikulum yang sudah di tetapkan maka guru akan mampu menjawab kebutuhan dari para siswa selama proses pembelajaran. Rancangan program pendidikan merdeka belajar diharapkan mampu mengembangkan kompetensi guru dalam pembelajaran.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Muhamad Hasby Ashidiqi, Ubaid Ridlo, Raswan Raswan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.